Terkadang anda perlu waspada terhadap virus atau malware yang sering mengancam komputer anda, apalagi jika anda hobi berinternet ria, hmmm bisa jadi komputer anda terinfeksi virus, dan parahnya lagi apabila virus sudah terlanjur menyerang sistem Registry Editor pada komputer anda, maka komputer akan beroprasi dengan tidak normal, komputer juga sering lemot, hang, bahkan program atau aplikasi komputer anda menjadi tidak bisa digunakan lagi, ntuk menghindari hal tersebut ada beberapa pencegahan yang bisa anda lakukan untuk meminimalisasi terjadinya penyebaran virus, berikut pencegahan yang bisa anda lakukan.
- Instal antivirus pada komputer seperti AVIRA, SMADAV, AVAST dan Malwarebytes' Anti-Malware.
- Lakukan update Antivirus secara rutin.
- Pasang plugin Antivirus pada browser komputer anda Contoh : browser Mozilla, Google Crome, Opera dll.
- Selalu rutin mengecek virus pada situs yang akan anda kunjungi, apakah situs tersebut terinfeksi virus atau tidak, jika terbukti terinfeksi virus maka jangan coba coba nekat melanjutkan aktifitas di situs tersebut.
Berikut ini adalah cara melacak apakah komputer kita terkena virus atau tidak.
Cara mengecek virus pada website atau blog- Buka command prompt pada komputer anda dengan cara Start -> Run -> cmd. Secara default, lokasi akan berada di C:\Documents and settings\nama_user, untuk itu anda harus pindah terlebih dahulu ke folder system32.
- Ketikkan "cd c:\windows\system32" (tanpa tanda petik).
- Tekan enter untuk masuk ke folder system32.
- Ketik "setup" lalu tekan enter
- Jika ternyata muncul tampilan gambar yang didalamnya ada peringatan "Please go to the Control Panel to install and configure system components." Berarti komputer anda sehat dari virus, tetapi jika komputer anda malah hang atau restart itu berarti ada virus yang bersemayam di komputer anda.
Ada banyak situs yang bisa anda manfaatkan untuk mengecek virus pada blog atau website yang akan anda kunjungi, diantaranya adalah :
- http://www.google.com/safebrowsing/diagnostic?site=URL Kunjungan
- http://www.urlvoid.com/
- http://vscan.novirusthanks.org/
Silahkan kunjungi situs diatas kemudian lakukan scaning pada website atau blog yang akan anda kunjungi.
Sekian postingan saya yang berjudul "Cara cek virus pada website atau blog" Semoga bermanfaat untuk anda.
Ditulis oleh Unknown
Rating: 5 dari 5
0 Komentar
Subscribe dan Komentarnya ya kawan!!!
Komentar link hidup akan terjaring Spam filter. (Berkomentar dengan akun google)